Buku ini mendiskusikan sekaligus sebagai kritik atas merebaknya “fundamentalisme”, militansi, dan konservatisme agama, khususnya di kalangan umat Islam. Pula, studi ini sebagai kritik terhadap kelompok Muslim tertentu yang gemar menganggap dan mengklaim pandangan, pemikiran, tafsir, dan praktik keislaman mereka sebagai Islam yang otentik dan murni, seraya menyalahkan bentuk-bentuk dan tampilan keislaman lain. Dengan begitu, buku ini menawarkan jenis-kenis keislaman yang pluralistik, inklusif, dan terbuka. Buku ini mungkin bisa dicari di Google.
Beranda Book Bahasa Indonesia Lubang Hitam Agama: Mengkritik Fundamentalisme Agama, Menggugat Islam Tunggal